Jumat, 20 Desember 2013

Sehari Bersama SIBIR 17

Hari itu hari rabu 4/12/13, usai kami (sibir 17) evaluasi, kami menyempatkan jalan bareng.. rencana awal pergi makan2 di cafe bang haji... tapi berhubung hujan deras akhirnya kami makan2nya di tempat yang dekat aja. di BP (Bakso Perintis)...

Setelah makan kami melanjutkan mengeluarkan suara2 parau di Bang Inul (#inul Vista maksudnya)... lagu2 yang di nyanyikan iii waow... keren gila... secara mantan calon artis radio rusak semua ini anak2.... #heheheh....
lagu yang paling berkesan itu --Project Pop - Ingatlah Hari ini...


darty_hiiro's Sehari bersama 17 album on Photobucket

HAL LUCU SAAT PRAKTIKUM FISIKA

Halooo...
Teman-temanku yang kucintai... kali ini saya ingin bercerita tentang pengalaman saat praktikum di Lab. Fisika Dasar... Saya bukannya mau cerita soal pelajaran, tapi sekedar mengingat hal-hal lucu yang pernah terjadi disana...

Hal lucu ini dialami oleh praktikan2 unik dari Fakultas Ilmu Kelautan dan perikanan. Biasa kami sebut dengan singkatan praktikan L1 dan L4

Cantika dan Jo

Sindrom Semester Akhir -- Kapan Sarjana?

Assalamu'alaikum wr wb.

Salam kompak semua blogger mania,,, Kamu orang yang berkuliah di semester berapa..? atau udah sarjana atau malah gak lanjut ke perguruan tinggi.. it's OK lah...
Coba lihat ilustrasi dar kampus holic berikut.. (ada yang ngalamin gak #heheh)








Kamis, 19 Desember 2013

Kenang-kenangan Fisika Unhas 2009

Assalamu'alaikum wr wb. tak banyak yang bisa saya ceritakan teruntuk semua sahabat-sahabatku physcos... dibawah ini saya upoad video yang sempat dibuat momo... saat melihat video ini semua perasaan campur aduk rasanya (kangen, dan pasti ketawa2 sendir pas liatnya...)


hahahah sekian ceritanya. lain kali ini dilanjut....

Senin, 16 Desember 2013

Anggota Pendidikan Dasar XVII KSR PMI UNHAS

Kurang kerjaan saya kali ini...
saya mau ngupload gambar teman-teman seperjuanganku di DIKSAR XVII KSR PMI UNHAS, ini mereka... :-)


darty_hiiro's Diksar XVII KSR UNHAS album on Photobucket

Jumat, 06 Desember 2013

Sajak Kehidupan Kampus

Bunda...

Tingginya IP ananda belum tentu mencerminkan tingginya pemahaman ananda,
mungkin karena ananda pintar dan kuat menghafal,
tapi cepat juga lupanya,
lalu dimana ananda bisa memperoleh manfaat?

Bunda...
kemampuan ananda menjawab soal2 ujian,
belum tentu juga ananda memiliki kemampuan menjawab soal2 kehidupan nanti, kadang ananda berpikir,
seharusnya soal2 ujian itu memiliki relevansi dengan soal2 kehidupan,
ah ananda sok pintar...
Buat apa berpikir susah2, jalani aja hidup yg biasa2...

tapi Bunda....,
hidup ini terlalu singkat untuk dijalani dengan biasa2 aja,
tanpa makna...
kemana nanti ilmu ini harus dibawa?
Bukankah segala tindakan kita nanti
akan dimintai pertanggungjawabannya di hadapan Tuhan?
lalu bagaimana mempertanggungjawabkan ilmu ananda nanti?

Bunda...
berikanlah ananda sedikit waktu untuk melanjutkan proses pencarian ini!!
Salam cinta untuk Bunda....

Rabu, 04 Desember 2013

ALAT-ALAT FISIKA DI SCIENCE BUILDING MIPA

nah ini nih alat2 yang biasanya digunakan saat praktikumnya Fisika Medik Unhas.. ada bermacam-macam alat disini
darty_hiiro's Alat2 Lab album on Photobucket

Bersama Siput Biru Diksar XVII KSR PMI UNHAS



Ngumpul-ngumpul bareng SIBIR, hmm kapan lagi yah… 

Kegiatan yang mungkin jarang kita lakukan, namun bila kita2 pada ngumpul bareng.. Wuihh waktu gak berasa,, eh.. dah larut..
darty_hiiro's SIBIR album on Photobucket